Tahlil dalam Perpektif Al-Quran dan as-Sunnah

Oleh : Muhyiiddin Abdusshomad
Harga : Rp. 22.500
Rabat : 20 %
Penerbit : Khalista, Surabaya
Cover : Soft
Isi : HVS, 128 hlm
Ukuran : 145 x 205 mm
Berat : 205 gr
Tahun :
Cetakan :

 

Keterangan

Tahlilan menuai kontroversi. Beberapa pihak menganggapnya bid’ah dhalalah dan hanyalah perbuatan sia-sia belaka. Benarkah? Benarkah berdoa untuk orang lain tidak boleh? Terlebih-lebih doa itu dilaksanakan secara kolektif. Bukankah itu semakin memperbanyak pahala? Buku ini begitu lengkap dan sarat akan makna dan ilmu pengetahuan seputar tahlil dan hal yang ber-singgungan dengannya. Ditegaskan, siapa saja yang mau menelusuri budaya tahlil, niscaya akan mendapatkan sandaran yang kokoh dari al-Qur’an, al-Hadits, serta panda-pat ulama yang saleh.

KH Muhyiddin Abdusshomad berusaha menyusun kitab yang berisi kumpulan dalil2 naqli tentang kebenaran Tahlil dan Tahlilan ini, maka hal itu harus dianggap sebagai penentram hati kita, bahwa melakukan Tahlil/ Tahlilan bukanlah sesuatu yang tidak sesuai dengan ajaran agama Islam. Dengan Tahlil/ Tahlilan kita tetap berada pada garis ajaran agama Islam. Dalam buku ini penulis mengemukakan hal2 yang menggembirakan, karena dengan Tahlilan kita berada di jalan yang sesuai dengan “rasio dan rasa” manusia biasa, yang wajar2 saja.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Fathur Rahman li Thalibi Ayatil-Qur'an

Sebuah Perjalanan--BPu

Kungkung si Katak Kecil--BPu